Isu terkait mental health saat ini memang populer banget ya, SVB Gengs. Nah, kalian wajib tahu nih, kalau tempat kerja itu memiliki peran penting lho, dalam menjaga kesehatan mental karyawannya. Yuk, kita belajar bareng terkait faktor- faktor apa saja yang dapat mempengaruhi kesehatan mental dari lingkungan kerja, terutama dari sisi budaya dan leaders!
SVB Gengs tahu nggak sih, kalau situasi pekerjaan itu juga bisa mempengaruhi mental health seseorang? Oleh sebab itu, proses pengelolaan karyawan yang dilakukan oleh perusahaan pun harus mempertimbangkan aspek kesehatan mental didalamnya. Salah satu yang bisa dilakukan oleh perusahaan untuk mendukung kesehatan mental karyawan adalah melalui mengembangkan budaya perusahaan yang sesuai. Lho, apa hubungannya budaya perusahaan dan mental health? Simak di artikel ini yuk!
Siapa disini yang pernah dengar tentang company culture & employee engagement? Meski belum terdengar familiar, keduanya ini sangat penting lho, dalam menjaga keberlangsungan dari perusahaan. Klik artikel ini untuk cari tahu lebih banyak tentang company culture & employee engagement!